FSF |
FSF Eropa |
FSF India |
Terjemahan laman ini. |
Selamat mampir pada server web proyek GNU www.gnu.org. Proyek GNU ini diluncurkan pada tahun 1984 untuk mengembangkan sebuah sistem operasi lengkap mirip UNIX berbasis perangkat lunak bebas: (PLB) yaitu sistem GNU (GNU merupakan singkatan rekursif dari “GNU's Not Unix” GNU dilafalkan dengan “genu”). Varian dari sistem operasi GNU, yang menggunakan kernel Linux, dewasa ini telah digunakan secara meluas. Walaupun sistem ini sering dirujuk sebagai “Linux”, sebetulnya lebih tepat jika disebut sistem GNU/Linux. Yayasan Perangkat Lunak Bebas (FSF; Free Software Foundation) merupakan organisasi sponsor utama dari proyek GNU. FSF menerima sedikit sekali sumbangan dana dari kalangan perusahaan atau organisasi donatur lainnya. Kelangsungan FSF sangat tergantung dari bantuan perorangan seperti anda untuk mendukung misi FSF agar Perangkat Lunak Bebas: bebas untuk digunakan, dipelajari, disalin, diubah, dan diedarkan, serta untuk membela hak para pengguna perangkat lunak bebas. Silakan mempertimbangkan untuk memberikan sumbangan hari ini, atau menjadi anggota asosiasi dari FSF, atau memesan buku Free Software, Free Society, atau menjadi penyumbang tetap untuk FSF. FSF mendukung kebebasan berbicara, menyampaikan berita, dan berasosiasi di Internet, hak untuk mengunakan perangkat lunak yang dapat melakukan enkripsi untuk komunikasi pribadi, serta hak untuk menulis perangkat lunak, yang terlepas dari monopoli pribadi. |
|
GNUnia Dalam Berita – GNUs FlashesListen to RMS interviewed on the GNU/Linux User Show in OGG format. The European Parliament has voted (648 to 14) against an attempt to impose software patents in Europe! Richard Stallman's article Patent Absurdity, calling on the European Parliament to reject rules allowing software patents, appears in the Guardian. Untuk berita lainnya, serta GNUnia Dalam Berita lainnya, silakan melihat YANG BARU perihal proyek GNU. |
Perlu Tindakan
|
Terjemahan laman ini: |
Harap mengirimkan pertanyaan mengenai GNU dan FSF ke
Free Software Foundation Telepon: +1-617-542-5942 51 Franklin St, Fifth Floor Fax: +1-617-542-2652 Boston, MA 02110-1301, USA Email: gnu@gnu.org
Harap kirimkan hal yang berhubungan dengan web (link mati, usulan, dst.) ke:
Para Webmaster GNU webmasters@gnu.org
Halaman ini dikelola oleh Kelompok Kerja Penterjemah Web Proyek GNU. Jika anda berminat untuk menjadi relawan penterjemah, atau ingin memberikan masukan dalam bahasa Indonesia, atau hanya sekedar ingin tahu lebih lanjut, silakan mengunjungi laman tersebut. Silakan juga merujuk berkas panduan